Intensive Class Batch 2: Mastering Data Visualization for Digital Journalism | Mengemas Data, Menstimulasi Pembaca
Bootcamp Data Visual kembali hadir di Batch 2! Jangan sampai ketinggalan karena akan ada materi yang berbeda dan sesi praktik yang lebih intensif!
Terakhir diperbarui pada 10 Sep 2024
Materi
1 materi
Bahasa
Indonesia
Sertifikat
Ya
Akses Permanen
Ya
Benefit:
E-certificate • Lifetime access recording & materi • Grup diskusi intensif dengan mentor • Networking • Project Case Study • Peluang Karir di GNFI
Timeline:
- Selasa, 20 Agustus 2024
- Kamis, 22 Agustus 2024
- Selasa, 27 Agustus 2024
- Kamis, 29 Agustus 2024
- Senin, 02 September 2024
Pertemuan 1: Kaidah & Ragam Visualisasi Data
- Hakikat
- Kaidah Pembuatan Visualisasi Data
- Ragam Visualisasi Data (Termasuk Infografis)
- Pengenalan Tools dan Platform
- Penggunaan Visualisasi Data
Pertemuan 2: Kupas Tuntas Visualisasi Data
- Do’s & Don’t Visualisasi Data
- Research, Mining, and Collecting Data
- Layout Visual
- Elemen Visualisasi Data
- Pentingnya Memilih Visualisasi Data
- Mengolah Data Menjadi Visual
Pertemuan 3: Management Data Visualization & Applied for Social Media
- Data Visualization Applied
- Penerapan untuk Media
- Penerapan untuk Non-Media
- Management Data Visualization for Social Media
- Kemasan Visualisasi Data Ciamik
- Reach Out Strategy
- Preparation Practical
Pertemuan 4: Live Practice 1- Membuat Data Visual & Study Case
- Live practice
- Pendampingan dan diskusi
Pertemuan 5: Live Practice 2 - Review & Feedback Mentor
- Finishing assignment
- Review & feedback dari mentor
Mentor
Iip M. Aditya
General Manager of GoodStats.id (GNFI)
Kamu mungkin suka
Daftar kelas lainnya di GNFI Academy